Rabu, 26 Desember 2018

Dilamar Lelaki Kere


Seseorang dalam friendlist FB saya memposting status survey:

“Kalau punya anak perempuan terus anaknya dilamar sama lelaki miskin/kere, diterima atau tidak?”

Komentar-komentarnya beragam dan menarik tapi ada beberapa jawaban “Tidak”, “No”, “No no no” yang kok bikin saya baper yaaah. Saya jadi gatel deh ikutan komen. Berhubung jawaban saya pendek dan belum memuaskan, saya mau tulis yang lebih panjang lagi ah di sini.

Senin, 24 Desember 2018

Review Buku 9 Rahasia Emak Onlineshop Beromset 300 juta per bulan karya Endah Rini


Seneng banget deh dapat hadiah buku ini dari salah satu supplier baju koko anak yang saya jual. Katanya ini adalah reward karena saya adalah reseller dengan penjualan tertinggi pada bulan lalu. Alhamdulillah, Alhamdulillah, Alhamdulillah ^^


Endah Rini memulai isi bukunya dengan materi tentang mindset yang sedikit banyak membahas tentang magnet rezeki Ust Nasrullah. Saya cukup nyambung karena saya sebelumnya sudah membaca buku Rahasia Magnet Rezeki dan membaca kembali sekilas materinya di buku ini memotivasi saya bahwa tidak mustahil bagi seorang perempuan untuk meraup rezeki yang banyak, terutama melalui cara berdagang.

Sesuai judulnya, ada 9 poin yang dijabarkan dalam buku ini. Kesembilan poin itu adalah sebagai berikut

Sabtu, 15 Desember 2018

Blogwalking to YerviHesna.com

Hai haiii..!

Akhirnya saya kembali update blog setelah sibuk ngurusin OLshop. Heuheu

Kali ini saya mau share pengalaman saya jalan-jalan ke salah satu member Arisan Link Blogger Perempuan yaitu Yervihesna.com

Rabu, 12 Desember 2018

Cetak Kaos Secara Digital Atau Sablon Kaos Manual? Mana Yang Paling Ekonomis?


Suatu ketika, kantor tempat kamu bekerja saat ini ingin mengadakan family gathering, dan membutuhkan jasa cetak kaos untuk membuat kaos seragam acara tersebut. Kamu yang menjadi bagian dalam tim acara tersebut ditugaskan untuk mengorder kaos. Namun saat kamu menghubungi beberapa jasa cetak kaos, kamu semakin bingung menentukan pilihan antara cetak kaos secara digital printing atau sablon manual saja?

Banyaknya penyedia jasa printing kaos saat ini pastinya akan memudahkan kamu untuk mencetak kaos custom yang bisa digunakan dalam acara kantor. Biasanya jasa cetak kaos ada yang menggunakan teknik digital printing ada juga yang sablon kaos manual. Sebelum kamu menutuskan akan menggunakan jasa yang mana, ada baiknya kamu ikuti ulasan berikut.